Christopher Robin
Menceritakan tentang Christopher Robin (Ewan McGregor).
Christopher adalah bocah yang dulu selalu bersama Winnie the Pooh, namun kini telah dewasa dan memiliki seorang istri, Evelyn (Hayley Atwell).
Christopher dewasa mulai kehilangan imajinasi dan juga arah hidup.Winnie the Pooh dan teman-temannya hadir kembali untuk membantu Christopher menemukan kebahagiaan dalam hidup dan keluarga.
Mile 22
James Silva (Mark Wahlberg) adalah seorang agen CIA yang diberi tugas untuk mengamankan seorang polisi bernama Li Noor (Iko Uwais). Li Noor merupakan saksi kunci dan merupakan informan yang sangat penting. Mereka harus membawanya dari pusat kota menju bandara yang berjarak 35 Km (22 Mil)
Wiro Sableng
Serial TV "Wiro Sableng" pernah sangat populer di zamannya. Kini, tokoh asli Indonesia ini diangkat ke layar lebar oleh putra sang penulisnya, alm. Bastian Tito, yaitu aktor Vino G. Bastian.
Vino memerankan tokoh Wiro Sableng, murid seorang pendekar misterius bernama Sinto Gendeng (Ruth Marini).
"Wiro Sableng" menceritakan petualangan Wiro yang mendapat mandat dari sang guru untuk meringkus mantan murid Sinto yang berkhianat bernama Mahesa Birawa (Yayan Ruhian).
Sesat
Bercerita tentang Amara, yang harus pindah ke desa terpencil bersama Ibu dan adiknya setelah ayahnya meninggal. Amara kemudian menemukan sebuah sumur bernama Baremayan yang konon katanya bisa mengabulkan permintaan. Karena ingin bertemu dengan ayahnya, Amara melakukan ritulah Baremayan tersebut. Tapi, itu semua malah berbuah petaka karena Baremayan malah menyakiti semua orang yang dicintai Amara.
Rapper Pop Smoke Dikabarkan Meninggal Dunia
Rapper Pop Smoke Dikabarkan Meninggal Dunia
By: ali adam malik
King Gizzard & The Lizard Wizard Bakal Hadir di Jakarta
Festival Musik Ornaments bakal menggebrak Jakarta. Bertempat di Ballroom Kuningan City. King Gizzard...
By: Gilang Ramadhan
Taylor Swift Dan BTS Berhasil Meraih Banyak Penghargaan Di A...
Taylor Swift Dan BTS Berhasil Meraih Banyak Penghargaan Di American Music Award
By: ali adam malik